Galeri Pelatihan

Kegiatan kami meliputi pelatihan caregiver, digital marketing, dan bahasa Inggris.

Pelatihan Caregiver

Kursus untuk menjadi caregiver lansia yang profesional dan terampil.

Digital Marketing

Pelatihan strategi pemasaran digital untuk meningkatkan keterampilan.

Bahasa Inggris

Kursus bahasa Inggris untuk komunikasi yang efektif dan profesional.